JAKARTA – DPRD Provinsi Jambi bersama Badan Anggaran (Banggar) menggelar konsultasi dengan Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) RI pada Senin (9/12), untuk membahas keterlambatan realisasi Partisipasi Interes (PI) 10% dari wilayah kerja minyak dan gas bumi (Migas) Jabung yang dikelola oleh Petrochina International Jabung Limited.
DPRD Provinsi Jambi
Komisi II DPRD Provinsi Jambi kembali bergelut dengan masalah lama yang hingga kini belum menemukan ujungnya: perambahan hutan oleh masyarakat. Pada Kamis (14/11), rombongan yang dipimpin Ketua Komisi II, Erpan, melakukan konsultasi ke Kementerian Kehutanan di Jakarta. Mereka disambut oleh Kasubdit Pengukuhan Kementerian Kehutanan RI.
Permasalahan yang dibahas bukan lagi hal baru. Warga membuka lahan perkebunan di kawasan hutan, melanggar aturan dan mengancam kelestarian lingkungan. Namun, Erpan mengakui, persoalan ini tidak sesederhana menerapkan sanksi hukum.
Jambi – Ketua DPRD Provinsi Jambi, M Hafiz Fattah, bergerak cepat dalam menangani permasalahan yang dihadapi oleh tenaga kesehatan (Nakes) di RSUD Raden Mattaher Jambi. Ratusan tenaga medis dan non-medis honorer rumah sakit tersebut telah menggelar aksi damai di Kantor DPRD dan di depan RSUD pada Senin (7/10/2024), menuntut kejelasan status mereka dalam penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).
Kemas Alfarabi mengakhiri masa tugasnya sebagai Anggota DPRD Provinsi Jambi dengan pesan tajam bagi suksesor. Ia menekankan pentingnya adaptasi cepat, pembentukan Perda yang tepat, serta transparansi dalam pengelolaan anggaran demi kemajuan daerah dan kesejahteraan rakyat.
GMNI Jambi apresiasi keputusan DPR RI dan KPU RI yang mengakomodasi Putusan MK dalam PKPU 2024. Ketua GMNI Jambi Hendro Silaban tegaskan akan terus mengawal proses hingga pendaftaran calon kepala daerah serentak.
Rapat Paripurna DPRD Provinsi Jambi membahas perubahan APBD 2024 dengan fokus pada peningkatan pendapatan dan transparansi penggunaan anggaran. Gubernur Al Haris menargetkan kenaikan 9,88% pendapatan, namun pengawasan ketat diperlukan untuk memastikan dana digunakan efektif.
Fauzi Anshori, anggota DPRD Jambi, mendesak perbaikan jalan di Tabir Raya, Merangin, untuk mengurangi biaya transportasi petani. Perbaikan ini dinilai krusial untuk mendukung ekonomi lokal.
JAMBI – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jambi telah menetapkan hasil rekapitulasi pemungutan suara ulang (PSU) untuk anggota DPRD Provinsi Jambi Dapil II. Penetapan ini berlangsung dalam rapat pleno terbuka rekapitulasi penghitungan suara ulang tingkat provinsi yang digelar di BW Luxury Hotel, Sabtu, 6 Juli 2024.
Proses Penetapan
Ketua KPU Provinsi Jambi, Iron Sahroni, menyatakan bahwa hasil rekapitulasi telah disetujui oleh partai politik dan secara resmi ditetapkan.
JAMBI – Langkah pengunduran diri Inta Umri Habibi, alias Iin Habibie, dari kepengurusan Partai Golkar terus bergulir. Kali ini, Partai Golkar Provinsi Jambi mengambil langkah tegas dengan mencopot Iin Habibie dari posisinya sebagai Tenaga Ahli (TA) Fraksi Golkar DPRD Provinsi Jambi. Keputusan ini disampaikan oleh Wakil Ketua Bidang Kaderisasi dan Keanggotaan Golkar Provinsi Jambi, Adri SH MH, yang akrab disapa Panglima Adri.