Berita

| ada 0 komentar

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sarolangun telah menyelesaikan tes kesehatan untuk lima pasangan Bakal Calon Bupati Pilkada 2024. Hasil tes dinyatakan memenuhi syarat, sementara proses verifikasi berkas masih berlangsung dengan beberapa kendala teknis dalam upload persyaratan.

| ada 0 komentar

Sengketa tanah SD Negeri 212 Kota Jambi memasuki babak akhir. Pengadilan Negeri Jambi menetapkan pembayaran ganti rugi Rp 1,788 miliar kepada Termohon setelah penerbitan sertifikat selesai. Pemerintah Kota Jambi berharap proses ini memberikan kepastian hukum dan tidak mengganggu kegiatan belajar mengajar.

| ada 0 komentar

Kota Jambi hadapi tantangan serius dengan deflasi beruntun dan kenaikan inflasi tahunan. Ketimpangan pasokan komoditas menjadi ancaman, sementara Pemkot Jambi berjuang menjaga stabilitas harga. Apa langkah yang diambil untuk mengatasi masalah ini?

| ada 0 komentar

Sebanyak 56 ribu balita di Kota Jambi telah menerima vaksin polio, dengan hanya tiga kasus Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi (KIPI) yang dilaporkan. Dinkes Kota Jambi memastikan bahwa gejala yang muncul bukan disebabkan oleh vaksin, melainkan infeksi bakteri E. coli. Vaksin polio tetap aman dan efektif dalam melindungi anak-anak dari penyakit polio.

| ada 0 komentar

Kematian balita setelah imunisasi polio di Jambi menimbulkan pertanyaan serius meski Dinkes menyatakan vaksin bukan penyebabnya.

****

Masih ingat kasus kematian seorang balita di Kota Jambi setelah menerima vaksin polio pada pertengahan Agustus lalu?. Ini update terbaru dari kasus itu.

| ada 0 komentar

Antusiasme tinggi dalam pendaftaran CPNS di Sarolangun! Tiga hari menjelang penutupan, sudah 2.056 orang mendaftar untuk bersaing memperebutkan 243 formasi yang tersedia. Simak perkembangan terkini dan proses verifikasi yang akan dilakukan BKPSDM Sarolangun.

| ada 0 komentar

Hampir 2000 pelamar bersaing untuk 60 formasi CPNS di Kota Jambi pada 2024. Pemkot fokus menyelesaikan masalah honorer tahun ini, dengan harapan lebih banyak formasi CPNS di masa depan.


JAMBI – Hingga Senin (2/9/2024), hampir 2000 pelamar telah memasukkan berkas lamaran untuk penerimaan calon pegawai negeri sipil (CPNS) 2024 di Kota Jambi. Namun, hanya 60 formasi yang tersedia, dengan 30 formasi di sektor kesehatan dan 30 lainnya di sektor teknis.

| ada 0 komentar

Pemerintah Provinsi Jambi kembali menegaskan larangan bagi kendaraan angkutan batubara untuk menggunakan jalan umum di beberapa ruas jalan tertentu. Penegasan ini disampaikan melalui surat resmi yang menekankan pentingnya pematuhan terhadap Instruksi Gubernur Jambi untuk menjaga ketertiban lalu lintas dan mengurangi dampak negatif bagi masyarakat.

| ada 0 komentar

Konferensi Cabang ke-III Perhimpunan Mahasiswa Hukum Indonesia (Permahi) Jambi telah sukses digelar di Ruang Pola Kantor Gubernur Jambi, Senin 2 September 2024. Roland Pramudiansyah resmi terpilih sebagai Ketua Umum Permahi Jambi untuk periode 2024-2026.

Dengan tema "Merangkul Perbedaan, Menciptakan Persatuan demi Mewujudkan Hukum yang Berkeadilan, PERMAHI Mendunia Untuk Indonesia," konferensi ini menjadi ajang penting bagi mahasiswa hukum di Jambi untuk menentukan arah kepemimpinan mereka dalam dua tahun ke depan.

| ada 0 komentar

Gubernur Jambi Al Haris menyerahkan bantuan Dumisake Pendidikan berupa peralatan sekolah dan biaya SPP kepada 1.259 siswa tidak mampu di Kota Jambi, sebagai bukti nyata dukungan pemerintah untuk pendidikan yang layak.


Gubernur Jambi Al Haris menunjukkan komitmennya terhadap pendidikan dengan menyerahkan bantuan Dumisake Pendidikan berupa peralatan sekolah dan biaya SPP kepada 1.259 siswa tidak mampu di Kota Jambi. Acara penyerahan ini berlangsung di SMA Negeri 1 Kota Jambi pada Senin, 02 September 2024.