LAM Tebo

| ada 0 komentar

Tebo – Desakan semakin menguat di Kabupaten Tebo. Aliansi Masyarakat Cinta Damai menggelar demonstrasi di depan Kantor DPRD Kabupaten Tebo pada Senin (30/9/2024), menuntut keadilan atas dugaan ucapan SARA (Suku, Agama, Ras, dan Antar Golongan) yang dilontarkan oleh anggota dewan, Siswanto. Mereka tidak hanya menuntut pemanggilan, tetapi juga meminta tindakan tegas dari Badan Kehormatan (BK) DPRD Tebo.

Syaiful, orator yang memimpin aksi tersebut, mengecam keras apa yang disebutnya sebagai pembiaran terhadap kasus ini.

| ada 0 komentar


LAM Tebo memanggil Siswanto dan Agus Rubiyanto untuk klarifikasi terkait pernyataan kontroversial yang menyinggung etnis dalam acara di Rimbo Bujang. LAM Tebo berupaya menjaga kerukunan melalui musyawarah adat.

***