Agus Rubiyanto

| ada 0 komentar

TEBO – Kabar duka datang dari Kabupaten Tebo. Anita Gusti Syafrina, istri dari Bupati Tebo terpilih, Agus Rubiyanto, meninggal dunia pada Minggu (22/12/2024) pukul 12.42 WIB di Rumah Sakit Siloam Jambi.

Berita kepergian Anita Gusti Syafrina meninggalkan duka mendalam, tidak hanya bagi keluarga besar Bupati Tebo terpilih, tetapi juga masyarakat Kabupaten Tebo yang merasakan kehilangan besar.

"Betul, istri Mas Agus (Bupati Tebo terpilih) meninggal hari ini di Rumah Sakit Siloam Jambi," ujar Suryono, kerabat dekat Agus Rubiyanto, saat dikonfirmasi.

| ada 0 komentar


LAM Tebo memanggil Siswanto dan Agus Rubiyanto untuk klarifikasi terkait pernyataan kontroversial yang menyinggung etnis dalam acara di Rimbo Bujang. LAM Tebo berupaya menjaga kerukunan melalui musyawarah adat.

***