Fit And Proper Test

| ada 0 komentar

Jambi – Presiden Prabowo Subianto memastikan tidak akan melakukan seleksi ulang atas nama-nama calon pimpinan dan calon Dewan Pengawas (Dewas) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang telah diajukan oleh Presiden ke-7, Joko Widodo. Langkah ini mengakhiri spekulasi mengenai potensi pengkajian ulang nama-nama yang sebelumnya diseleksi oleh Panitia Seleksi (Pansel) KPK dan dikirim oleh Jokowi ke Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) untuk tahap akhir seleksi, yakni uji kepatutan dan kelayakan atau fit and proper test.

| ada 0 komentar

SUNGAI PENUH – Pagi itu, Rabu, 26 Juni 2024, gedung DPD Partai Hanura Provinsi Jambi dipenuhi atmosfer tegang namun penuh harapan. Di sinilah Alfin, calon Walikota Sungai Penuh yang mengusung semangat perubahan, menjalani fit and proper test. Proses ini menjadi salah satu langkah penting dalam perjalanan politiknya, mengukuhkan posisinya sebagai kandidat yang siap membawa Sungai Penuh menuju masa depan yang lebih baik.

Dean Jeri Permana, Ketua DPC Hanura Sungai Penuh, menyampaikan harapan besar partainya terhadap Alfin.