Kampanye Pilgub Jambi

| ada 0 komentar

JAMBI – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jambi telah menetapkan hasil perolehan suara Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jambi 2024. Pasangan nomor urut 2, Al Haris dan Abdullah Sani, keluar sebagai pemenang dengan perolehan suara terbanyak, yakni 1.092.823 suara, mengungguli pasangan nomor urut 1, Romi Hariyanto dan Sudirman, yang meraih 698.265 suara.

| ada 1 komentar

Ganjar Pranowo meminta seluruh kader, simpatisan dan pengurus PDIP untuk all-out mendukung Al Haris-Abdullah Sani di Pilgub Jambi 2024. Dengan strategi solid PDI Perjuangan, Ganjar optimis pasangan ini akan menang dan membawa perubahan besar bagi Jambi.

***

| ada 0 komentar

Pasangan petahana Haris-Sani siap mendaftar di KPU Jambi pada Rabu, 28 Agustus 2024, dengan dukungan mayoritas dari partai politik dan ribuan pendukung yang akan mengiringi. Direktur Eksekutif Pemenangan, Adri SH MH, optimis akan kemenangan menuju periode kedua kepemimpinan.