Hurmin-Gerry

| ada 0 komentar

Sarolangun – Pasangan calon bupati dan wakil bupati, Hurmin-Gerry, berhasil unggul telak dalam Pilkada Sarolangun 2024 berdasarkan hasil rekapitulasi real count internal tim pemenangan mereka. Dengan perolehan suara sebesar 78.388 suara atau 47,8% dari total suara sah, pasangan ini mengamankan posisi teratas dan mengukuhkan diri sebagai pemenang sementara dalam kontestasi politik tersebut.

| ada 0 komentar

Sarolangun – Memasuki tahap kedua pelaporan dana kampanye untuk pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Sarolangun, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sarolangun mencatat partisipasi yang masih rendah dari lima pasangan calon. Dari periode pelaporan 24 September hingga 23 Oktober 2024, laporan dana kampanye yang diterima masih tergolong sedikit, dengan jumlah yang bervariasi di antara para pasangan calon.