Bambang Gunawan Gerindra

| ada 0 komentar

SAROLANGUN – Pembatalan proyek perbaikan jalan Panca Karya – Meribung yang sedianya didanai dari Dana Alokasi Khusus (DAK) senilai Rp 31 miliar menuai kekecewaan besar di kalangan masyarakat. Alasannya? Pemotongan anggaran dari pusat.

Namun, bagi warga, alasan itu tidak cukup. Di mana suara para wakil rakyat? Mengapa perwakilan DPRD dari Dapil IV seolah diam saja?