Pilkada2024

| ada 0 komentar

Jambi - Kian mendekati hari pemilihan, ketidakpuasan masyarakat Jambi terhadap tim sukses (timses) calon gubernur Jambi, Romi, semakin menguat. Berbagai pihak menilai bahwa strategi kampanye yang kerap diwarnai hoax dan klaim tak berdasar membuat masyarakat gerah, terutama terkait kabar hasil survei yang disinyalir tak sesuai fakta.

| ada 0 komentar

Jambi - Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka resmi menjadi Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia periode 2024-2029. Prabowo-Gibran resmi menjadi orang nomor 1 dan 2 RI, setelah pengucapan sumpah jabatan saat Sidang Paripurna MPR RI di gedung Nusantara MPR/DPR RI, Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (20/10/2024).

Al Haris Calon Gubernur Jambi nomor urut 2 yang juga diusung oleh Partai Prabowo Gerindra di Pilgub Jambi 2024, mengucapkan selamat atas dilantiknya Prabowo dan Gibran menjadi Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia periode 2024-2029.

| ada 0 komentar

Jambi – Ketua Sementara DPRD Provinsi Jambi, M. Hafiz Fattah, menghadiri acara Doa dan Sholawat pada Deklarasi Kampanye Damai untuk Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi 2024, yang digelar oleh Bawaslu Provinsi Jambi. Kegiatan ini bertujuan memperkuat komitmen dari pemerintah, penyelenggara pemilu, pasangan calon, serta masyarakat untuk menjaga Pilkada yang sejuk, aman, dan damai.

| ada 0 komentar

Batanghari – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Batanghari mengumumkan pengurangan signifikan jumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) untuk pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024. Dari semula 908 TPS pada pemilu legislatif, kini hanya 504 TPS yang akan disiapkan, termasuk satu TPS khusus di Lapas Muara Bulian.

| ada 0 komentar

Sekda Kabupaten Tebo, Teguh Arhadi, meminta seluruh ASN menjaga netralitas dalam Pilkada 2024. Ia mengingatkan agar ASN tidak memihak atau menggunakan fasilitas negara untuk mendukung calon tertentu.


Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Tebo, Teguh Arhadi, mengingatkan pentingnya netralitas bagi Aparatur Sipil Negara (ASN). Peringatan tersebut disampaikan usai menghadiri acara kampanye damai Pilkada Tebo yang diselenggarakan di Kantor KPU Tebo.

| ada 0 komentar

KPU Kabupaten Merangin telah memulai pendistribusian logistik untuk Pilkada Serentak 2024. Kelengkapan logistik seperti bilik suara dan tinta sudah tersedia, sementara pencetakan surat suara menunggu persetujuan desain dari masing-masing pasangan calon.

| ada 0 komentar

Sarolangun – Menjelang Pilkada serentak 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sarolangun terus mempercepat persiapan logistik. Pada Rabu (25/9/2024), KPU Sarolangun menerima 1.108 kotak suara dalam tahap kedua pengiriman logistik. Sebelumnya, KPU juga telah menerima bilik suara sebagai bagian dari kesiapan penyelenggaraan pemilihan yang akan datang.

| ada 0 komentar

Pengukuhan Satlinmas Muarabulian oleh Bupati Batanghari Fadhil Arief, memperkuat peran Satlinmas dalam menjaga keamanan dan ketertiban desa di Kabupaten Batanghari.