Jalan Raden Wijaya

| ada 0 komentar

Jambi – Ketua DPRD Kota Jambi, Faried Alfarelly, menyampaikan apresiasi atas langkah Pemerintah Kota (Pemkot) Jambi, khususnya Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Jambi, yang telah menindaklanjuti perbaikan Jalan Raden Wijaya, salah satu jalur utama yang sering dilanda kemacetan parah akibat genangan air.

Jalan Raden Wijaya, yang selama ini kerap menjadi titik kemacetan terutama saat hujan deras, sering tergenang akibat buruknya sistem drainase di kawasan itu.

| ada 0 komentar

Kemacetan dan kerusakan parah di Jalan Raden Wijaya, Jambi Selatan, akibat limbah pasar dan buruknya drainase memicu kecelakaan. DPRD dan Pemkot Jambi sepakat untuk segera melakukan perbaikan dan relokasi pasar tahun depan.