Mitigasi banjir

| ada 0 komentar

TEBO – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tebo telah mengambil langkah mitigasi di sejumlah titik rawan banjir untuk menghadapi potensi ancaman banjir di wilayah tersebut, Sabtu (9/11). Berdasarkan pantauan BPBD, dari total 12 kecamatan di Kabupaten Tebo, terdapat tujuh kecamatan yang berisiko tinggi terkena dampak banjir karena berada di sepanjang tepi Sungai Batanghari.

| ada 0 komentar

Kerinci – Hujan deras yang mengguyur Kabupaten Kerinci sejak Sabtu (5/10/2024) sore hingga malam hari telah menyebabkan kenaikan debit air di Sungai Batang Merao. Meskipun kenaikan ini belum mengarah pada ancaman banjir, warga di sekitar sungai mulai waspada.

Salah seorang warga Depati Tujuh menyatakan bahwa hujan lebat yang berlangsung selama berjam-jam telah membuat debit air sungai naik. “Air Sungai Batang Merao memang naik, tapi belum terlalu tinggi. Meski begitu, kami tetap waspada,” ujarnya.